5 Tips Agar Lapisan Waterproofing Tidak Mudah Bocor

Memasuki musim penghujan bahkan menjelang musim basah ini, dijamin kebutuhan jasa waterproofing membrane akan meningkat.  Jasa satu ini akan membantu menghalau resiko kebocoran di rumah ketika hujan turun yang tentu sangat mengganggu. Biasanya jasa ini akan memberikan lapisan di titik-titik tertentu di rumah yang rentan mengalami kebocoran. Tips agar Lapisan Waterproofing Tidak Mudah Bocor Kembali  […]

Read Full

Awasi 4 Bagian Rumah Ini yang Sering Bocor Saat Hujan!

Musim hujan telah tiba. Perubahan musim dari kemarau ke penghujan tentu menyebabkan munculnya berbagai penyakit. Makanya, kamu perlu mempersiapkan tubuhmu dengan perubahan cuaca yang terjadi saat ini. Namun, bukan hanya tubuh yang harus kamu perhatin. Kini, saatnya kamu memperhatikan pula kondisi rumah kamu agar tahan menghadapi musim hujan yang datang. Untuk melindungi rumah kamu dari […]

Read Full

Bingung Memilih Waterproofing Yang Bagus? Inilah Dia Caranya!

Rumah merupakan sebuah aset yang tidak bisa disepelekan begitu saja, entah dari sisi perawatan, saat proses pembangunan dan lainnya. Maka dari itu sedari awal harus diperhatikan segala sesuatunya, termasuk kekuatan bangunan dalam menahan kebocoran atau rembesan. Karena masalah pokok dari berkurangnya kenyamanan dan estetika rumah itu ya dua hal tadi. Cara Memilih Waterproofing Terbaik Dan […]

Read Full

Cara-cara Terbaik untuk Buat Bak Mandi Panjang Umur

Siapa yang tidak kenal dengan bak mandi? struktur berbentuk kubus ini berguna untuk menampung air di kamar mandi yang akan digunakan beragam keperluan penghuni rumah seperti mandi, gosok gigi, atau buang air. Bak mandi biasanya dibuat dengan menggunakan material bata merah yang kemudian diplester oleh semen, selanjutnya permukaan dinding bak mandi bisa ditutup menggunakan keramik atau […]

Read Full

7 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Menggunakan Jasa Kontraktor

Jasa kontraktor hingga saat ini masih menjadi primadona dalam melakukan perbaikan ataupun membangun sebuah bangunan. Kontraktor memiliki tingkat popularitas yang tinggi di kalangan masyarakat hingga jasanya banyak tersebar di hampir seluruh penjuru daerah. Terdapat banyak jenis kontraktor, dari mulai kontraktor interior, kontraktor gedung tinggi higga kontraktor perumahan. Hal Yang Perlu Diperhatikan Sebelum Memilih Kontraktor Dalam […]

Read Full

Fasiltias Unik Yang Ada Dikantor Ini, Bikin Karyawan Tidak Ingin Pulang

Sebagai seorang karyawan sudah pasti bekerja dengan baik merupakan salah satu hal yang sangat penting. Akan tetapi terkadang karyawan pun merasakan stress dan jenuh ketika di kantor yang tentu saja berpengaruh sekali dengan kinerja mereka. Untuk mengatasi hal ini tidak ada salahnya kantor menyediakan sebuah fasilitas yang terbilang unik yang diperuntukan karyawan agar dapat melepas […]

Read Full

Ciptakan Restaurant yang Instagramable dengan Pilihan Interior Sesuai Tema Berikut Ini!

Sebelum memilih interior dalam restaurant, hal pertama yang harus dilakukan tentu memilih tema yang akan diinginkan, agar  terjadi kesesuaian antara tema dengan interiornya. Misalnya menggunakan interior meja kayu yang pendek khas Jepang padahal tema restaurant yang ditawarkan adalah makanan khas Belanda. Selain menentukan tema, seseorang juga bisa menghubungi kontraktor restaurant untuk berkonsultasi mengenai jenis interior […]

Read Full

Sulap Gudang Tak Terpakai Jadi Ruangan Bermanfaat

Hargainteriormurah.com – Keberadaan ruangan gudang memang sangat diperlukan terutama untuk menyimpan barang tak terpakai sehingga rumah bisa tetap terlihat bersih dan rapi. Tapi terkadang keberadaannya tak berfungsi karena berbagai alasan. Daripada gudang jadi ruang tak bertuan, kamu bisa menyulapnya menjadi sebuah ruangan baru yang siap digunakan setiap saat. Mau Ruang Kerja Hingga Ruang Bermain Bisa […]

Read Full

Pembangunan Kolam Renang Mewah di Jakarta

Sebuah rumah mewah akan terasa lebih lengkap jika ada swimming pool atau kolam renang mewah juga di dalamnya. Kolam renang mewah biasanya tidak hanya akan digunakan untuk kegiatan berenang saja, namun Anda juga bisa dijadikan sebagai tempat paling seru untuk mengadakan acara pada malam atau siang hari seperti misalnya membakar barbeque ataupun mengundang teman ketika […]

Read Full

Cara Mudah Menghilangkan Kejutan Listrik Dalam Rumah, Cuma Di Sini!

Kejutan listrik tanpa disadari, dapat menerpa siapa saja. Apalagi ketika seseorang berada di dalam rumah. Memang benar saat berada di rumah, posisi peralatan yang berpotensi untuk menimbulkan kejutan, terletak di tempat-tempat khusus. Namun, sadarkah Anda jika kejutan listrik itu sesungguhnya bisa berasal dari tubuh, pakaian, dan benda lain di sekitar ruang rumah. Mengapa bisa terjadi […]

Read Full